Dengan ulasan dari tahap bayi baru lahir dan pascapartum, buku saku ini memfasilitasi mahasiswa untuk dapat mengaplikasikan teori yang diperoleh di kelas ke klinik. Informasi tentang prosedur, tabel, dan ilustrasi memberi nilai tambah terhadap buku ini.
BUku terapi aktivitas kelompok edisi kedua ini berisi konsep terapi aktivitas kelompok dan berbagai terapi aktivitas kelompok yang dapat diterapkan dalam pelayanan dan asuhan keperawatan di puskesmas, bagian jiwa rumah sakit umum , dan rumah sakit jiwa baik pada layanan rawat jalan, rawat inap maupun unit rehabilitas
Dalam buku ini , komunikasi terapeutik dibahas secara teoritis dilengkapi dengan cara-cara penerapannya.
BUku ini mengarahkan mahasiswa untuk lebih banyak mencari materi pembelajaran dan belajar mandiri.
buku ini dirancang untuk membantu proses pembelajaran
Buku saku ini membantu pemberi asuhan segera mengatasi tantangan utama.
Reformasi hukum di Indonesia memengaruhi praktik pelayanan kesehatan, termasuk pelayanan keperawatan melalui praktik keperawatan profesional. Dalam era globalisasi, perawat dituntut memiliki kompetensi yang dapat bersaing dengan negara lain. Salah satu kompetensi tersebut adalah memahami hukum-hukum yang berlaku dan berkaitan dengan praktik kesehatan atau keperawatan.
Diharapkan dengan memahami buku ini, peserta didik keperawatan mendapatkan pengetahuan lengkap mengenai asuhan keperawatan perioperatif sehingga memberi hasil optimal bagi pemulihan komprehensif pasien yang menjalani pembedahan
Buku ini disusun dengan tujuan untuk memperkaya sumber referensi mata ajaran pada proses belajar - mengajar peserta didik